Hadiri Musrenbang, Kapolsek Bungoro Andi Alamsyah Dukung Pembangunan Kecamatan Bungoro

    Hadiri Musrenbang, Kapolsek Bungoro Andi Alamsyah Dukung  Pembangunan Kecamatan Bungoro
    Hadiri Musrenbang, Kapolsek Bungoro Andi Alamsyah Dukung Pembangunan Kecamatan Bungoro

    PANGKEP - Musyawarah pembangunan merupakan wadah Masyarakat dalam menyampaikan Aspirasi serta kritik dan Saran terhadap program Pemerintah.

    Pada kesempatan ini Kapolsek Bungoro Kompol Andi Alamsyah, SH.MH turut hadir dalam giat Musrenbang T.A. 2024 di Aula Kantor Kecamatan Bungoro pada Rabu, 15/02/2023 sekira pukul 10.20 WITA 

    Kapolsek Bungoro Kompol Andi Alamsyah mengatakan "bahwa giat Musrenbang tersebut bertemakan "Pemantapan pelayanan Publik Inklusifitas pertumbuhan ekonomi, pengembangan iklim demokrasi didukung oleh pemeliharaan kualitas ketentraman dan ketertiban" dimana pihaknya akan terus mendukung program tersebut"ujarnya.

    "Lanjutnya ia juga menuturkan bahwa adapun beberapa daftar usulan warga Kel/Desa Kec.Bungoro yang di prioritaskan dalam perencanaan T.a 2024 dibahas dalam kegiatan tersebut "ungkap Kapolsek Bungoro

    Adapun yang turut hadir dalam kegiatan tersebut antara lain:Anggota DPRD Pangkep, Muhtar Sali S.T - Kepala Bapelitbangda Pemkab Pangkep yang diwakili Staf - Kepala Kecamatan Bungoro Hasriadi S.Sos - Kapolsek Bungoro, Kompol Andi Alamsyah S.H, M.H - Danramil Bungoro Mayor Inf.Muh.Tahir - Para Kepala Kelurahan/Desa Kecamatan Bungoro Para pimpinan OPD yang diwakili staf, kepala KUA Kec.Bungoro Muslimin S.Ag - Para ketua LPM kelurahan kecamatan Bungoro.

    Selanjutnya rangkain kegiatan berjalan dengan aman, tertib dan lancar "tutup Kapolsek Bungoro ( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Jaga Kamtibmas, Wakapolsek Ma'rang Ipda...

    Artikel Berikutnya

    Kapolres Pangkep Bersama Dandim 1421/Pangkep...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Tim Advokasi Amicus Desak Presiden Jokowi Segera Revisi PP 94/2012 Demi Kesejahteraan Hakim
    Polri Gandeng P2TP2A Berikan Penanganan Khusus Kepada Korban Pelecehan di Tangerang
    Indonesia Satu: Media Pemersatu Bangsa

    Ikuti Kami