Jumat Curhat Bersama Kapolsek Labakkang Iptu Aidil Akbar di Kantor Desa Gentung

    Jumat Curhat Bersama Kapolsek Labakkang Iptu Aidil Akbar di Kantor Desa Gentung
    Jumat Curhat Bersama Kapolsek Labakkang Iptu Aidil Akbar di Kantor Desa Gentung

    LABAKKANG - Pada Hari Jumat tanggal 28 Juli 2023 pukul 09.20 wita bertempat di Kantor Desa Gentung Kec. Labakkang Kab. Pangkep telah berlangsung giat *"JUMAT CURHAT"* bersama *Kapolsek Labakkang Iptu Aidil Akbar S.Sos.MM.* 

    #JumatCurhat

     *1.Istaf Desa Gentung Nurbaya Malik :* 

    - Ibu Nurbaya Malik berterimakasih kepada Kapolsek Labakkang Bahwa Babinkamtibmas Gentung Aipda Hardiman sangat membantu warga kami masalah Pelayanan pengurusan surat surat Laporan Kehilangan dan Ijin Keramaian diPosek Labakkang.

    Solusi: Kapolsek silahkan hubungi Babinkamtibmas apabila ada pengurusan surat surat di Polsek Labakkang kami siap membantu di Polsek Labakkang.Apa bila ada masalah di wilayah Gentung silahkan hubungan Babinkamtibmas dan Babinsa untuk di mediasi di kantor Desa.

    -Kapolsek Labakkang berterimakasih kepada warga atas Jum'at Curhat atas dukungan dari semua warga atas kepuasan atas pelayanan di Polsek Labakkang.

    - Kapolsek Labakkang Tetap bersinergi dengan tiga pilar Desa / Kelurahan untuk menyelesaikan masalah keluhan keluhan Warga Yang ada di Wilayah Kec.Labakkang.

    Kegiatan jumat curhat tsb berlangsung hingga pukul 10.10 wita dalam keadaan aman dan tertib.( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Kapolsek Bungoro Kompol Andi Alamsyah Dengar...

    Artikel Berikutnya

    Wujud Sinergitas Polres Pangkep dan Kodim...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Tim Advokasi Amicus Desak Presiden Jokowi Segera Revisi PP 94/2012 Demi Kesejahteraan Hakim
    Polri Gandeng P2TP2A Berikan Penanganan Khusus Kepada Korban Pelecehan di Tangerang
    Indonesia Satu: Media Pemersatu Bangsa

    Ikuti Kami